Skip to main content
Berita Kegiatan

PELANTIKAN BADAN KOORDINASI KEGIATAN KESEJAHTERAAN SOSIAL PROVINSI KALIMANTAN BARAT

Dibaca: 27 Oleh 04 Jan 2019November 10th, 2020Tidak ada komentar
PELANTIKAN BADAN KOORDINASI KEGIATAN KESEJAHTERAAN SOSIAL PROVINSI KALIMANTAN BARAT
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi Kalimantan Barat menghadiri Pelantikan dan Pengukuhan Kepengurusan Badan Koordinasi Kegiatan Kesejahteraan Sosial Provinsi Kalimantan Barat dalam masa bhakti Tahun 2019 – 2023 Oleh Gubernur Kalimantan Barat H.Sutarmidji. SH.M.Hum.

Kehadiran Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi Kalimantan Barat pada kegiatan Pengukuhan tersebut yakni berdasarkan surat undangan Ketua BKKKS Provinsi Kalimantan Barat Nomor : 95/BK3S/-KB/XII/2018 tanggal 31 Desember 2018.

Brigadir Jenderal Polisi Drs. Suyatmo, M.Si sebagai Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi Kalimantan Barat menghadiri kegiatan Pengukuhan yang bertempat di Pendopo Gubernur Kalimantan Barat pada Tanggal 3 Januari 2019 dan juga turut dihadiri oleh Gubernur Kalbar, Forkopimda, Kadis Sosial Kab/Kota serta Tamu Undangan Lainnya.

Kegiatan yang berlangsung berjalan dengan aman dan lancar.

#STOPNARKOBA

#PROVINSIKALIMANTANBARAT

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel