Skip to main content
Berita Kegiatan

ARAHAN KEPALA BADAN NARKOTIKA NASIONAL PROVINSI KALIMANTAN BARAT BARU

Dibaca: 18 Oleh 04 Nov 2020November 10th, 2020Tidak ada komentar
ARAHAN KEPALA BADAN NARKOTIKA NASIONAL PROVINSI KALIMANTAN BARAT BARU
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba
BNNP Kalbar, Pontianak. Kombes Pol Budi Wibowo, S.H., SIK., M.H Kepala Lembaga Sertifikasi Profesi Lemdiklat Polri menggantikan Brigjend Pol Drs. Suyatmo., M.Si menjadi Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi Kalimantan Barat diakhir Tahun 2020. Kepala BNNP Kalbar pada hari Rabu tanggal 4 November 2020 memberikan pengarahan kepada jajaran BNNP Kalbar dalam rangka perkenalan dilingkungan kerja BNNP Kalbar.
ARAHAN KEPALA BADAN NARKOTIKA NASIONAL PROVINSI KALIMANTAN BARAT BARU
ARAHAN KEPALA BADAN NARKOTIKA NASIONAL PROVINSI KALIMANTAN BARAT BARU

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel